Selasa, 18 September 2012

For Ex-Friend

Kalian belum kenal dekat dengan dia. Aku yang sudah sangat kenal dia. Tau baik buruknya dia. Tau dia teman seperti apa. Dan tau kebusukan dia. Karena itu, aku lebih memilih menjauh dan tidak saling kenal. Coba kalian berteman dengan dia. Kenali dia. Kenali sifatnya. Kalau bisa bertahan lebih lama dari aku dulu, hebat!
Kita sudah tidak satu jalan dan satu pikiran lagi.
Sebelum kamu men-judge aku, berkaca dulu! Lihat kamu! Lihat diri kamu! Lihat bagaimana kamu! Sudah merasa sempurna kah?
Pikirkan kenapa aku bisa seperti ini. Kenapa aku bisa sebegitu bencinya sama kamu. Lihat diri kamu. Pikirkan sifat dan sikap kamu. Mungkin saja karena itu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar